Tugas Metodologi Penelitian


NAMA                 : IKA AGUSTIN A
NIM                     : D77210056
SEMESTER        : V
KELAS                :B
Masalah
Potensi Anak Berkebutuhan Khusus (ABK) dalam sekolah inklusi
Realita
1.     Anak bangsa yang memiliki kebutuhan yang terbatas, sering termarginalkan (kaum yang tersisih) di lingkungan masyarakat maupun sekolahnya.
2.      Pelayanan pendidikan khusus di sekolah umum memang memerlukan sarana dan prasarana yang cukup besar tapi bukan berarti harus ditinggalkan karena mereka mempunyai hak yang sama untuk mendapatkan pendidikan yang bermutu kepada setiap warganya tanpa terkecuali termasuk mereka yang memiliki perbedaan dalam kemampuan (difabel) seperti yang tertuang pada UUD 1945 pasal 31 (1)
3.      Setiap anak memiliki potensi masing-masing. Potensi anak berkebutuhan khusus (ABK) misal : autis, keterlambatan belajar, dll. Dibalik keterbatasan mereka, ada sesuatu yang cukup mengejutkan. Karena anak-anak seperti itu biasanya memiliki potensi/kelebihan khusus dibanding anak-anak normal lainnya.
Misalnya : anak yang memiliki keterlambatan belajar. Dia kurang bisa menulis ataupun membacanya masih mengeja. Namun, dia memiliki potensi pendengaran yang bagus ketika menangkap penjelasan guru.
4.      Anak-anak ABK memiliki kesempatan yang sama untuk belajar dengan anak-anak normal, hanya saja membutuhkan guru-guru khusus dalam membimbing mereka.